Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui terdapat pengaruh Praktek Akuntabilitas, Moralitas, Penyajian Laporan Keuangan, terhadap Pencegahan Fraud pengelolaan dana desa di Kecamatan Songgom Kabupaten Brebes. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, yaitu dengan penyajian hasil penelitian dalam bentuk angka-angka yang kemuadian dije­las­kan dan diinterpretasikan dalam suatu uraian guna menguji hipotesis. Populasi dalam pene­li­ti­an ini adalah pihak-pihak yang terlibat dalam pengelolaan dana desa di Desa Kecamatan So­ng­­gom. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dari res­pon­den yang mengisi kuesioner. Alat yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan ana­li­sis regresi liniear berganda. Berdasarkan hasil dari penelitian ini diketahui bahwa praktek akun­tabilitas tidak berpengaruh terhadap pencegahan fraud dalam pengelolaan dana desa dike­camatan songgom, moralitas dan penyajian laporan keuangan berpengaruh positif ter­ha­dap pencegahan fraud dalam pengelolaan dana desa dikecamatan songgom.

Keywords

Akuntabilitas Moralitas Penyajian Laporan Keuangan Pencegahan Fraud

Article Details

How to Cite
Ramadani, D., & Rahmatika, D. N. (2021). Pengaruh Praktek Akuntabilitas, Moralitas dan Penyajian Laporan Keuangan terhadap Pencegahan Fraud dalam Pengelolaan Dana Desa. JABKO: Jurnal Akuntansi Dan Bisnis Kontemporer, 1(2), 96-107. https://doi.org/10.24905/jabko.v1i2.16

References

  1. Amrizal. (2004). Pencegahan dan Pendeteksian kecurangan oleh internal auditor. Jakarta: Direktorat Investigasi BUMN dan BUMD Deputi Bidang Investigasi.
  2. Atmadja, A. T. (2017). Pencegahan Fraud Dalam Pengelolaan Keuangan Desa. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Bisnis, 7 - 16.
  3. Eliza, Y. (2015). Pengaruh Moralitas Individu dan Pengendalian Internal terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi (Studi Empiris pada SKPD Kota Padang). Jurnal Akuntansi, Vol.4, 86-100.
  4. Huljanah, D. N. (2019). Pengaruh Kompetensi Aparatur, Sistem Pengendalian Internal Dan Moralitas Individu Terhadap Pencegahan Fraud Pengelolaan Keuangan Desa. Jurnal Akuntansi Dan Bisnis.
  5. Kohlberg. (1995). Tahap-Tahap Perkembangan Moral. Yogyakarta: Kanisius.
  6. Laksmi, P. S., & Sujana, I. K. (2019). Pengaruh Kompetensi SDM, Moralitas dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Fraud Dalam Pengelolaan Keuangan Desa. E-Jurnal Akuntansi, 2155-2181.
  7. Latan, H., & Temalagi, S. (2012). Analisis Multivariate Teknik dan Aplikasi Menggunakan Program IBM SPSS 20.0. Bandung: Alfabeta.
  8. Nuritomo, & Rossieta, H. (2014). Politik Dinasti, Akuntabilitas, Dan Kinerja Keuangan Pemerintah Indonesia. Simposium Nasional Akuntansi17.
  9. Purba. (2015). Fraud Dan Korupsi (Pencegahan, Pendeteksian, dan Pemberantasannya). Jakarta: Lestari Kiranamata.
  10. Rahimah, L., Murni, Y., & Lysandra, S. (2018). Pengaruh Penyajian Laporan Keuangan Desa, Lingkungan Pengendalian dan Moralitas Individu Terhadap Pencegahan Fraud Yang Terjadi Dalam Pengelolaan alokasi dana desa. Jurnal Ilmiah Ilmu Ekonomi, 139 - 154.
  11. Rosjidi. (2001). Akuntansi Sektor Publik Pemerintah. Surabaya: Aksara Satu.
  12. Saputra, K. A., Pradnyanitasari, P. D., priliandani, n. i., & Putra, I. P. (2019). Praktek Akuntanbilitas Dan Kompetensi Sumber Daya Manusia Untuk Pencegahan Fraud Dalam Pengelolaan Dana Desa. Kumpulan Riset Akuntansi, 168 - 176.
  13. Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan Kombinasi. . Bandung: Alfabeta.
  14. Suliyanto. (2009). Metode Riset Bisnis. Yogyakarta.
  15. Suripto, I. (2019, Juli Senin). Kades di Brebes Tilep Rp 500 Juta Dana Desa Untuk Bisnis Penggandaan Uang. Retrieved Februari Rabu, 2020, from detiknews: https://news.detik.com
  16. Tuanakotta, T. (2010). Akuntansi Forensik dan Audit Investigatif. Jakarta: Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia.
  17. Umam, K. (2010). Perilaku Organisasi. Bandung: Pustaka Setia.
  18. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014
  19. Widiyarta, K., Herawati, N. T., & Atmadja, A. T. (2017). Pengaruh Kompetensi Aparatur, Budaya Organisasi, Wistleblowing dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Fraud Dalam Pengelolaan Dana Desa. Jurnal Ilmiah Ilmu Ekonomi, Vol. 8, 1-12