Pengaruh Penghasilan, Sosialisasi Pajak, Akses Pembayaran, Kualitas Layanan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor
Main Article Content
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah penghasilan wajib pajak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak, mengetahui apakah sosialisasi perpajakan berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak. Mengetahui apakah akses pembayaran berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak. Untuk mengetahui apakah kualitas layanan berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah penelitian penelitian deskriptif, dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Sedangkan metode analisis data dan pengujian hipotesis yang digunakan adalah uji asumsi klasik, analisis regresi berganda, pengujian hipotesis, dan Koefisien Determinasi. Hasil penelitian ini adalah terdapat pengaruh penghasilan wajib pajak terhadap kepatuhan wajib pajak, sehingga hipotesis pertama dapat diterima kebenarannya. Terdapat pengaruh sosialisasi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak, sehingga hipotesis kedua dapat diterima kebenarannya. Terdapat pengaruh akses pembayaran terhadap kepatuhan wajib pajak, sehingga hipotesis ketiga dapat diterima kebenarannya. Terdapat pengaruh kualitas layanan terhadap kepatuhan wajib pajak, sehingga hipotesis keempat dapat diterima kebenarannya.
Article Details
References
Arum, H. P., & Zulaikha, Z. (2012). Pengaruh kesadaran wajib pajak, pelayanan fiskus, dan sanksi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi yang melakukan kegiatan usaha dan pekerjaan bebas (Studi di wilayah KPP Pratama Cilacap) (Doctoral dissertation, Fakultas Ekonomika dan Bisnis).
Farandy, M. R., & Sulitiyanti, U. (2018). Pengaruh Sanksi Administrasi, Kesadaran Wajib Pajak, Tingkat Pendapatan dan Modernisasi Sistem Administrasi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor. Journal of Chemical Information and Modeling. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004
Handayani Barus, S. A., Kamaliah, K., & Anisma, Y. (2016). Pengaruh Akses Pajak, Fasilitas, Sosialisasi Perpajakan Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor (Doctoral dissertation, Riau University).
Herryanto, M., & Toly, A. A. (2013). Pengaruh kesadaran wajib pajak, kegiatan sosialisasi perpajakan, dan pemeriksaan pajak terhadap penerimaan pajak penghasilan di KPP Pratama Surabaya Sawahan. Tax & Accounting Review, 1(1), 124.
Jatmiko, A. N. (2006). Pengaruh sikap wajib pajak pada pelaksanaan sanksi denda, pelayanan fiskus dan kesadaran perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak (Studi empiris terhadap wajib pajak orang pribadi di kota semarang) (Doctoral dissertation, Program Pasca Sarjana Universitas Diponegoro).
Kurniawan, A., Sarlina, L., & Umiyati, I. (2019). Pengaruh akses pajak, fasilitas, kualitas pelayanan dan persepsi adanya reward terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 1(2), 183-198. https://doi.org/10.32670/fairvalue.v1i2.9
Mardiana, G. A., Wahyuni, M. A., Herawati, N. T., & AK, S. (2016). Pengaruh Self Assessment, Tingkat Pengetahuan Perpajakan, Tingkat Pendapatan, Sanksi Pajak, Persepsi Wajib Pajak Tentang Sistem Perpajakan, dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepatuhan Membayar Pajak (Studi Kasus Wajib Pajak Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Singaraja). JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha, 6(3). https://doi.org/10.23887/jimat.v6i3.8982
Marjono, M., Dingun, H., & Yuliana, A. (2020). Pengaruh Kesadaran Dan Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Kasus Pada Pegawai Negeri Sipil Di Lingkungan Kecamatan Putussibau Utara). Jurnal Ekonomi STIEP, 5(2), 52-59. https://doi.org/10.54526/jes.v5i2.40
Nasirin, N. (2018). Pengaruh Penghasilan, Kesadaran, dan Pemahaman Wajib Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dalam Membayar Pajak Bumi dan Bangunan (Pbb)(Studi Kasus di Dusun Kaliurang Barat, Desa Hargobinangun Tahun 2015). Jurnal Ekobis Dewantara, 1(4), 186-197.
Pajak, S. (2016). Pengaruh Tingkat Pendapatan, Pengetahuan Perpajakan, Pelayanan Pajak Serta Sanksi Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi Dan Bangunan.
Putri, A. O. B., & Nawangsasi, E. (2020). Peran e-tilang, sosialisasi perpajakan, kualitas pelayanan, kesadaran wajib pajak dalam meningkatkan kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor. ADVANCE, 7(1), 36-44.
Rusiadi, R., Aprilia, A., Adianti, V., & Verawati, V. (2020). Dampak Covid-19 Terhadap Stabilitas Ekonomi Dunia (Studi 14 Negara Berdampak Paling Parah). Jurnal Kajian Ekonomi dan Kebijakan Publik (JEpa), 5(2), 173-182.
Sari, T. R., & Aris, M. A. (2015). Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak, Pengetahuan Perpajakan, Kualitas Pelayanan dan Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Kasus Pada Wajib Pajak yang Terdaftar di KPP Pratama Klaten) (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Susanto, J. N. (2013). Pengaruh persepsi pelayanan aparat pajak, persepsi pengetahuan wajib pajak, dan persepsi pengetahuan korupsi terhadap kepatuhan. Calyptra, 2(1), 1-17.
Wardani, D. K., & Asis M. R. (2017). Pengaruh pengetahuan wajib pajak, kesadaran wajib pajak, dan program Samsat corner terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor. Jurnal Akuntansi Dewantara, 1(2), 106-116. https://jurnal.ustjogja.ac.id/index.php/akuntansidewantara/article/view/1488
Winerungan, O. L. (2013). Sosialisasi perpajakan, pelayanan fiskus dan sanksi perpajakan terhadap kepatuhan WPOP di KPP Manado dan KPP Bitung. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 1(3). https://doi.org/10.35794/emba.1.3.2013.2301